Resep Tongseng Kambing Santan Pedas Sederhana Khas Solo Spesial Asli Enak. Resep khas masakan tongseng spesial memang menggunakan daging kambing yang paling enak adalah khas Solo atau bisa pake daging domba, tapi kita juga bisa menggantikan bahan utama dengan daging sapi untuk tongseng sapi atau ayam maupun dicampur lemak, dan pakai jeroan/jerohan tergantung selera bango. Masak tongseng kambing sederhana kok bisa pakai kuah santan maupun tongseng kambing tanpa santan. Tongseng kambing masing-masing daerah punya rahasia dalam mengolah, meracik bumbu tongseng, dan cara penyajiannya berbeda-beda, misalnya tongseng kambing khas solo lebih lezat, akan berbeda dengan tongseng kambing muda khas betawi lengkap dengan jeroan dengan rasanya yang pedas, kalau madura lebih ke gulai kambing, tongseng jawa lebih spesial dan tongseng yogyakarta (Jogja) juga keren apalagi tongseng wonogiri. Dalam rangka Idul Adha bulan Juli 2020 nanti biasanya banyak yang mencari aneka resep olahan berbahan dasar daging-dagingan salah satunya adalah menu tongseng kambing sedap ini.
Gambar Tongseng Kambing Santan |
Cara memanfaatkan daging kambing itu bermacam-macam mulai dari membuat sate, soto, gule, maupun tongseng kambing dadakan karena tongseng paling enak dimakan dalam keadaan masih panas. Berikut kumpulan rahasia aneka kreasi dan variasi olahan resepi tongseng daging kambing istimewa sajian sedap lengkap dengan cara bikin sendiri di rumah ala rumahan (Homemade) step by step anti gagal yang simple mudah dan praktis untuk konsumsi sendiri di hari lebaran Idul Adha lebaran haji atau hari raya kurban maupun untuk jualan ide usaha bisnis buka warung makan, rumah makan serba daging kambing maupun daging sapi dan daging ayam atau restoran cepat saji ala cafe resto.
RESEP TONGSENG DAGING KAMBING SANTAN PEDAS
Foto Gambar Nasi + Tongseng Kambing Spesial Pedas |
BAHAN :
- 500 gram daging paha kambing, rebus 1/2 matang
- 2 lembar daun salam, untuk merebus daging
- 2 cm jahe, memarkan, untuk merebus daging
- 1.000 ml air
- 1.500 ml santan dari 1 butir kelapa
- 1/2 ibu jari lengkuas, memarkan
- 1 batang serai, memarkan
- 2 lembar daun salam
- 100 gram kol, potong 2 cm
- 2 batang daun bawang, potong kasar
- 1 buah tomat merah, potong
- 6 buah cabai rawit merah, potong 2 cm
- 3 sdm kecap manis
- 4 buah bawang merah, iris tipis
- 4 sdm minyak untuk menumis
- 4 siung bawang putih
- 6 butir bawang merah
- 1 sdt merica
- 4 buah kemiri, sangrai
- 3 cm kunyit, bakar
- 3 1/2 sdt garam
- 1 sdt gula pasir
- 2 cm jahe
- 1 sdt ketumbar
- Rebus daging kambing, daun salam, jahe dan air sampai lunak.
- Angkat dan buang airnya. Potong-potong.
- Tumis bawang merah, bumbu halus, daun salam, lengkuas, serai, bawang merah, cabai rawit merah, serai sampai harum dan matang betul.
- Masukkan daging kambing, kecap manis dan santan, didihkan sambil diaduk sesekali agar santan tidak pecah sampai semua bumbu meresap dalam daging.
- Tambahkan kol, daun bawang, tomat, dan potongan cabai.
- Sajikan hidangan menu tongseng kambing selagi hangat. Dimakan bersama kerupuk emping tambah mantap
- Sajikan menu hidangan tongseng daging kambing pakai santan untuk 5 porsi dengan nasi putih dan pelengkap seperti bawang goreng renyah dan kerupuk.
RESEP TONGSENG KAMBING TANPA SANTAN
BAHAN :
- 1 kg daging kambing segar, potong potong bentuk dadu
- Minyak goreng secukupnya, untuk menumis.
- 6 siung bawang putih
- 10 siung bawang merah
- 2 sdm ketumbar, sangrai
- 1 sdt jintan
- 1/2 sdt biji pala
- Garam dapur secukupnya.
- 2 lembar daun salam
- 1 batang serai/sereh, geprek
- 5 lbr daun jeruk nipis
- 5 lbr daun kol, iris-iris kcil
- 1 liter kuah gulai
- 5 sdm kecap manis
- 2 buah tomat segar, iris -iris
- Siapkan wajan penggorengan untuk menumis. panaskan minyak, tumis bumbu tongseng kambing yang sudah dihaluskan sampai harum dan wangi. kemudian masukkan daging kambing yang sudah di potong- potong. aduk rata biar bumbu tercampur rata. masak sampai berubah warna.
- Setelah itu tambahkan kuah gulai, daun salam, sereh, dan juga daun jeruk nipis. masak hingga mendidih. dan sampai daging empuk dan lembut. masukkan daun kol dan irisan tomat. tunggu hingga matang sambil menutup wajannya agar supaya bumbu tongseng meresap.
- Sajikan bersama nasi putih dan pelengkap, seperti bawang goreng dan kerupuk.
Post a Comment
Post a Comment